Pada tanggal 23 Agustus, F(x) Luna, Victoria, Amber, Sulli, dan Krystal difoto di Bandara Internasional Incheon di luar Seoul, Korea Selatan. F(x) akan mengambil penerbangan ke Los Angeles untuk Program ‘M COUNTDOWN What’s up LA’ yang akan menjadi pertunjukan live yang diadakan pada hari Minggu, 25 Agustus.
“M COUNTDOWN What’s up LA” akan menampilkan artis seperti G-Dragon, EXO, 2AM, Teen Top, dan f(x), dan itu akan menjadi pertama kalinya chart musik akan mengunjungi acara AS. Acara ini dibawa ke AS sebagai bagian dari KCON 2013 yang merupakan konvensi pop budaya korea terbesar di Amerika Utara. KCON 2013 akan diselenggarakan dari 24-25 Agustus, 2013 di Lost Angeles Memorial Sports Arena.
Source:Soompi
0 comments:
Post a Comment